Blog

Sampah masih merupakan salah satu permasalahan kompleks yang dihadapi oleh negara berkembang maupun negara maju di dunia, termasuk Indonesia. Karena sampah merupakan hasil efek samping dari adanya aktivitas manusia baik berupa aktivitas rumahan maupun aktivitas industri.  Berdasarkan studi dan data World Bank (2018), mengenai pengembangan sistem pengelolaan sampah di kawasan…

Read more

Media sosial adalah suatu interaksi sosial antar individu dengan individu lain dalam berbagi dan bertukar informasi. Media sosial dapat mencakup berbagai ide, pendapat, gagasan dan konten dalam komunitas virtual. Tentu kehadiran teknologi media sosial saat ini jauh berbeda dengan media tradisional. Perkembangan penggunaan media sosial di Indonesia sangat pesat. Menurut…

Read more

Siapa yang tak tahu penyu? Reptil laut yang mencuri perhatian ini merupakan salah satu hewan yang cukup populer di Kepulauan Derawan hingga dijadikan ikondaerah. Perairan Kepulauan Derawan dikenal sebagai habitat terbesar penyu hijau di Indonesia dan habitat terbesar penyu hijau nomor delapan di dunia. Kepulauan Derawan dikenal sebagai habitat penting…

Read more

Yayasan WWF Indonesia bekerja sama dengan Yayasan TAKA dalam melakukan pemantauan kondisi kesehatan ekosistem terumbu karang atau Reef Health Monitoring (RHM) di Kepulauan Derawan dan Perairan Sekitarnya. Melalui Surat Keputusan (SK) Menteri Kelautan dan Perikanan No. 87/KEPMEN-KP/2016, Wilayah Kepulauan Derawan ditetapkan sebagai Kawasan Konservasi Pesisir dan Pulau – Pulau Kecil…

Read more

Kawasan Konservasi Perairan Daerah (KKPD) Suaka Alam Perairan (SAP) Selat Pantar, Alor atau yang disebut sebagai SAP Selat Pantar ditetapkan sebagai kawasan konservasi perairan pada tahun 2015 melalui Keputusan Menteri Kelautan dan Perikanan Nomor 35/KEPMEN-KP/2015. Pengelolaan wilayah seluas 276.693,38 ha ini dilakukan oleh dinas kelautan dan perikanan provinsi yang ada…

Read more

Kelompok Masyarakat Pengawasan (Pokmaswas) dibentuk guna membantu dan mendukung pemerintah dalam melakukan pengawasan perairan. Dalam praktik pengawasan secara mandiri Pokmaswas tentu perlu memiliki keterampilan. Setelah mendapatkan pelatihan pengawasan dan metode Resource Use Monitoring (RUM) pada Bulan Juni lalu (baca: Kegiatan Pelatihan Resource Use Monitoring untuk Pokmaswas di KKP Selat Pantar…

Read more

Dalam rangka mewujudkan Indonesia sebagai poros maritim dunia, pembangunan ekonomi kelautan dan perikanan saat ini diarahkan untuk memenuhi tiga pilar yang saling berkaitan, yaitu kedaulatan (sovereignty), keberlanjutan (sustainability), dan kemakmuran (prosperity). Berdasarkan Permen KP No.18 Tahun 2014, pemerintah telah menetapkan 11 Wilayah Pengelolaan Perikanan Negara Republik Indonesia (WPPNRI). Pembagian wilayah…

Read more

ATSEA-2 merupakan program kerjasama antara Kementerian Kelautan dan Perikanan dan United Nations Development Programme (UNDP) yang bertujuan dalam memastikan keberlangsungan keanekaragaman hayati di periaran Arafura dan Timor. Dalam salah satu program implementasinya bekerja sama dengan TAKA untuk melakukan pengambilan data dan pengumpulan informasi terkini dari 3 kabupaten wilayah kerja ATSEA-2 yaitu Kabupaten Rote…

Read more

ATSEA-2 merupakan program kerjasama antara Kementerian Kelautan dan Perikanan dan United Nations Development Programme (UNDP) yang bertujuan dalam memastikan keberlangsungan keanekaragaman hayati di periaran Arafura dan Timor. Program ATSEA-2 bekerja sama dengan TAKA untuk melakukan pengambilan data dan pengumpulan informasi terkini dari 3 kabupaten wilayah kerja ATSEA-2 yaitu Kabupaten Rote Ndao, Kabupaten Kepulauan…

Read more

Simak cerita dari Maylissa atau yang akrab dipanggil Mae, salah satu Volunteer TAKA yang berkesempatan untuk ikut kegiatan Plastic Free Ocean Network (PFON)! Tidak pernah terbayangkan sama sekali oleh saya untuk terjun ke suatu hal yang bisa dibilang “menjijikkan” bagi sebagian masyarakat. Namun, siapa sangka bahwa akhirnya sampah bukan lagi…

Read more

50/119