Sebanjar Maju, Kelompok Masyarakat Pengolah Hasil Perikanan Dampingan TAKA di Alor
Salah satu program TAKA di Alor, Peningkatan Kapasitas Tingkat Lanjut POKMASWAS, Penguatan Livelihood Perikanan Skala Kecil dan Konservasi Spesies Dilindungi dan Terancam Punah untuk Efektivitas Pengelolaan KKP Selat Pantar Alor, yang didukung oleh Burung Indonesia dan CEPF. Kelompok Sebanjar Maju, sebuah kelompok yang menjadi wadah bagi para mama di Desa…
Potensi Usaha Produk Perikanan Desa Alor Besar dan Ternate Sebagai Upaya Penguatan Mata Pencaharian
Kabupaten Alor terkenal dengan keindahannya bawah lautnya dan menyimpan sejumlah potensi perikanan yang berlimpah. Hal ini menyebabkan kegiatan perekonomiannya sebagian besar bergantung pada sumber daya perikanan. Wilayah perairannya masuk ke dalam dua bagian WPP (Wilayah Pengelolaan Perikanan) yaitu WPP-RI 573 dan 714. Wilayah Pengelolaan Perikanan (WPP) merupakan pengelompokan wilayah pengelolaan…