Tag Archives: Restocking

Pemerintah Indonesia, melalui Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP), bekerja sama dengan Food and Agriculture Organization (FAO) dan Yayasan TAKA, mengadakan kegiatan “Restocking Ikan Arwana” dalam upaya untuk menjaga kelestarian populasi ikan tersebut di habitat aslinya. Ikan arwana (Scleropages formosus) merupakan salah satu ikan asli Indonesia yang tersebar di pulau Sumatera…

Read more

Saat ini kepiting rajungan (Blue Swimming Crab) merupakan salah satu komoditas perikanan yang bernilai ekonomis tinggi. Permintaan yang tinggi baik dari pasar lokal maupun internasional menjadikan rajungan salah satu target perikanan tangkap, terutama di pesisir pantai utara Jawa, diantaranya Demak, Jepara, Rembang, Pati, dan Pekalongan. Kebanyakan rajungan yang dipasarkan berasal…

Read more

2/2