Mikroplastik, Nyata atau Fana?
Plastik merupakan produk yang terbuat dari adanya polimerasi atau terbentuknya rantai panjang atom yang saling mengikat, dapat berupa sintetik maupun semi-sintetik tergantung dari penambahan zat lain. Dilihat dari sejarahnya, penemuan plastik oleh ilmuwan ditujukan untuk mempermudah manusia dalam hal pengemasan yang efisien. Plastik dinilai lebih awet, kuat, dan murah, dibanding…